Siantar Corner
No Result
View All Result
9 Mei 2025 | 13:03 WIB
  • SIANTAR
  • SIMALUNGUN
  • SUMUT
  • NUSANTARA
  • DUNIA
No Result
View All Result
  • SIANTAR
  • SIMALUNGUN
  • SUMUT
  • NUSANTARA
  • DUNIA
No Result
View All Result
Siantar Corner
No Result
View All Result
  • SMSI
  • google news
  • danautoba.co.id
  • Siantar
  • Simalungun
  • Sumut
  • Nusantara
  • Dunia
  • Ekonomi
  • Future
  • Gallery
  • Hiburan
  • Lifestyle
  • Seremoni
Home Berita

Bupati Simalungun Lantik 248 Pangulu Terpilih  Periode 2023-2029.

Editor: Dhev Fretes Bakkara
7 Juni 2023 | 13:39 WIB
in Berita
69
SHARES
99
VIEWS

Bupati Simalungun Radiapoh Hasiholan Sinaga melantik 248 Pangulu (Kepala Desa) terpilih hasil pemilihan pangulu serentak Kabupaten Simalungun periode 2023-2029 di Balei Harungguan Djabanten Damanik, Kantor Bupati Simalungun, Pamatang Raya, Sumut, Rabu (07/06/2023).

Para pangulu ini di Lantik sesuai dengan SK Bupati Simalungun No. 100.3.3.2/7162.1/15.2/2023, sebagai saksi Albert Saragih (Plt Asisten Pemerintahan dan Kesra) dan Akmal H Siregar (Asisten Administrasi Umum) serta rohaniawan Islam, Kristen dan Katholik.

Ditandai dengan penandatangan berita acara pelantikan dan fakta integritas oleh Perwakilan pangulu yang di Lantik serta penyematan tanda jabatan kepada para pangulu yang dilantik.

Bupati Simalungun dalam bimbingan dan arahan nya mengucapkan selamat kepada para pangulu yang di Lantik, semoga jabatan ini menjadi amanah dalam melanjutkan estafet pemerintahan Nagori 6 tahun kedepan.

Disampikan Bupati, Pelantikan ini merupakan puncak demokrasi lokal yang di laksanakan beberapa bulan lalu. “Masyarakat telah menentukan sendiri, siapa yang di percaya untuk memimpin dan menjadi pelayan masyarakat enam tahun kedepan,”kata Bupati.

“Ini bukanlah akhir, namun menjadi titik awal dimulainya penyelenggaran pemerintahan Nagori, guna menjamin terlaksananya pembangunan Nagori, demi tercapai rakyat harus sejahtera secara lahir dan batin,”imbuh Bupati.

Selanjutnya Bupati menyampaikan, Nagori memiliki posisi penting dalam terwujudnya pembangunan baik secara nasional, maupun secara khusus di Kabupaten Simalungun.

Dihadapan pangulu yang dilantik, Bupati mengingatkan bahwa pangulu adalah ujung tombak dalam penyelenggaraan pemerintahan daerah, oleh karenanya pangulu di tuntut dan wajib menguasai data serta potensi wilayah.

Selain itu, pangulu juga dituntut untuk tertib administrasi, mengelola keuangan Nagori yang efisien, efektif, transparan, partisipatif dan akuntabel. Serta disiplin, profesional dan berperan aktif untuk menyukseskan gerakan marharoan bolon.

Kepada masyarakat, Bupati mengajak untuk membantu dan mendukung pangulu terpilih dalam melaksanakan tugasnya.

“Mari bersama-sama menggali potensi yang ada di Nagori, lupakan perbedaan yang muncul selama proses pemilihan pangulu yang lalu, untuk menyongsong masa depan yang lebih cemerlang,”ucap Bupati.

Lebih lanjut, dihadapan para pangulu yang dilantik Bupati menegaskan, pangulu terpilih ini bukan lagi milik sekelompok pemilih atau pendukung, tetapi menjadi milik dan pelayan semua masyarakat. “Berikan pelayanan yang sebaik-baiknya, tanpa ada perbedaan,”pungkas Bupati.

Tampak hadir di pelantikan Pangulu ini antara lain Wakil Bupati H Zonny Waldi, Forkopimda, Wakil Ketua DPRD Elias Barus, Anggota DPRD Hendra Sukmana Sinaga, Sekda Esron Sinaga bersama sejumlah, pejabat tinggi Pratama, Ketua TP PKK Ny Ratnawati Radiapoh Hasiholan Sinaga, Ketua DWP Ny Bernadetha Esron Sinaga dan pengurus PKK dan DWP.(rel/dhev)

Share28Tweet17SendShare

Berita Terkait

Simalungun

Polsek Serbalawan Sukses Ungkap Kasus Penipuan dan Penggelapan, Pelaku Mantan Residivis Berhasil Ditangkap

Editor: Dhev Fretes Bakkara
9 Mei 2025 | 11:39 WIB
99

Simalungun, Kamis (08/05/2025) - Personel Kepolisian Sektor (Polsek) Serbalawan Resor Simalungun berhasil mengungkap kasus tindak pidana penipuan dan penggelapan di...

Read more
Sumut

Brimob Sumut Gelar Patroli Gabungan Pasca Konflik Sosial di Belawan, Remaja Diimbau Tak Terlibat Tawuran

Editor: Dhev Fretes Bakkara
9 Mei 2025 | 11:30 WIB
99

Dalam rangka mengantisipasi potensi gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) pasca konflik sosial yang terjadi di wilayah hukum Polres Pelabuhan...

Read more
Berita

2.000 Liquid Vape dan 30 Kg Sabu Diselundupkan Lewat Laut, Polda Sumut Bongkar Jaringan Malaysia

Editor: Dhev Fretes Bakkara
8 Mei 2025 | 20:56 WIB
99

ASAHAN — Direktorat Reserse Narkoba Polda Sumatera Utara menggagalkan penyelundupan 30 kilogram sabu dan 2.000 liquid pod vape berisi zat...

Read more
Berita

Di Mata Warga Sipolha: Tiga Sosok Baik yang Pergi Akibat Tragedi Kecelakaan ALS, Tinggalkan Luka yang Tak Terobati

Editor: Dhev Fretes Bakkara
8 Mei 2025 | 09:35 WIB
99

SIPOLHA-Suasana di Lingkungan I Uruk Nagodang, Kelurahan Sipolha, Kecamatan Pematangsidamanik ini berubah menjadi lautan air mata, Rabu (7/5/2025. Rombongan ambulans...

Read more

Berita Terbaru

Simalungun

Polsek Serbalawan Sukses Ungkap Kasus Penipuan dan Penggelapan, Pelaku Mantan Residivis Berhasil Ditangkap

9 Mei 2025 | 11:39 WIB
99
Sumut

Brimob Sumut Gelar Patroli Gabungan Pasca Konflik Sosial di Belawan, Remaja Diimbau Tak Terlibat Tawuran

9 Mei 2025 | 11:30 WIB
99
Berita

2.000 Liquid Vape dan 30 Kg Sabu Diselundupkan Lewat Laut, Polda Sumut Bongkar Jaringan Malaysia

8 Mei 2025 | 20:56 WIB
99
Berita

Di Mata Warga Sipolha: Tiga Sosok Baik yang Pergi Akibat Tragedi Kecelakaan ALS, Tinggalkan Luka yang Tak Terobati

8 Mei 2025 | 09:35 WIB
99
Berita

Tangis Duka Menyelimuti Sipolha: Tiga Anggota Keluarga Jadi Korban Kecelakaan Bus ALS di Padang

7 Mei 2025 | 18:36 WIB
99
Berita

Gudang Sabu di Kompleks Tasbih Terbongkar, Ditresnarkoba Polda Sumut Sita 100 Kg

7 Mei 2025 | 14:44 WIB
99
Berita

Polda Sumut Gelar Prarekonstruksi Peredaran 100 Kg Sabu Antarprovinsi

7 Mei 2025 | 04:52 WIB
99
Berita

Repa di Ujung Tanduk: Hutan Dilenyapkan, Ancaman Longsor Mengintai Lagi

6 Mei 2025 | 19:04 WIB
99
Berita

Parapat Tuan Rumah Gerakan Wisata Bersih, Wamenparekraf Puji Keindahan Danau Toba

5 Mei 2025 | 21:41 WIB
99
Siantar

Pekan Imunisasi Dunia: Ketua TP PKK Siantar Ajak Warga Proaktif ke Posyandu

5 Mei 2025 | 20:46 WIB
99
Sumut

Diduga Edarkan Sabu, Seorang Pria Ditangkap di Rumah Kosong di Langkat

5 Mei 2025 | 16:00 WIB
99
Sumut

Transaksi Sabu di Ladang Jagung Digagalkan, Polda Sumut Tangkap Apriadi di Silau Malaha

5 Mei 2025 | 14:26 WIB
99
  • Redaksi
  • Pedoman
  • Terms
  • Policy

© 2017-2024 Siantarcorner.com

rotasi barak berita hari ini danau toba

Spin Mahjong Ways 1 Saldo Tembus 60 Juta
No Result
View All Result
  • SIANTAR
  • SIMALUNGUN
  • SUMUT
  • NUSANTARA
  • DUNIA

© 2017-2024 Siantarcorner.com

rotasi barak berita hari ini danau toba